30 November 2022 8:04 am

UST dan MGBK SMA-MA Kabupaten Bantul Selenggarakan Bimtek Merdeka Belajar

UST dan MGBK SMA-MA Kabupaten Bantul Selenggarakan Bimtek Merdeka Belajar
Yogya - Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa (UST) bekerja sama dengan Musyawarah Guru Bimbingan Konseling (MGBK) SMA-MA Kabupaten Bantul menyelenggarakan bimbingan teknis dengan tema “Konsep Merdeka Belajar dari Sudut Pandang Ki Hadjar Dewantara”, Rabu (23/11/2022). Bimtek ini dilaksanakan di Ruang Rapat Senat, Gedung Pusat UST, Jalan Batikan, Yogyakarta.

Bimtek yang diikuti lebih dari 50 guru BK se-Kabupaten Bantul ini dibuka langsung oleh Rektor UST, Prof. Drs. H. Pardimin, M.Pd., Ph.d.. Pemateri dalam bimtek ini yakni Direktur Pascasarjana Pendidikan UST, Prof. Dr. Supriyoko, M.Pd..
Artikel Lainnya